Rabu, 26 Oktober 2011

Jakarta Macet Salah Siapa????

Kemacetan adalah situasi atau keadaan tersendatnya atau bahkan terhentinya lalu lintas yang disebabkan oleh banyaknya jumlah kendaraan melebihi kapasitas jalan. Kemacetan banyak terjadi di kota-kota besar, terutamanya yang tidak mempunyai transportasi publik yang baik atau memadai ataupun juga tidak seimbangnya kebutuhan jalan dengan kepadatan penduduk, misalnya Jakarta

Arus lalu-lintas yang macet di Jakarta menyebabkan betapa sakit jiwanya pemerintah dan penduduk Jakarta karena betapa ngototnya pemerintah dan penduduk ibu kota tersebut dengan kemacetan, hal ini terbukti semakin parahnya kemacetan akhir-akhir ini. 

Selasa, 11 Oktober 2011

Teknik Foto Siluet

Siluet adalah foto dengan obyek utama gelap total dengan background yang terang, sehingga yang terlihat adalah bentuk dari obyek utama tadi. Memotret siluet tidaklah sesulit yang dibayangkan, asal anda tahu langkah-langkah dan tips-nya. Silahkan:

Teknik ISO

Ada beberapa pertimbangan yang harus kita perhatikan sebelum mengganti ISO setting,dan beberapa pertimbangan itu adalah :
1.Cahaya ==> seberapa terang cahaya yang menyinari objek
2.Noise ==> apakah kita ingin gambar dengan noise atau tidak
3.Tripod ==> bawa tripod atau tidak
4.Objek bergerak atau diam ==> apakah objek yang kita foto bergerak atau diam

Memilih Kamera

Dunia photography buat saya adalah dunia baru, maklum saya masih amatir dalam hal yang 1 ini, sedikit susah untuk memulai di dunia baru (photography) karena banyak istilah-istilah baru buat saya dengar dan saya ketahui, tapi dari sinilah rasa penasaran saya muncul untuk mencoba-coba dalam dunia photography dan menjadikan ini hobby untuk mengisi waktu luang.

Senin, 03 Oktober 2011

Perlunya Asuransi Bangunan

Asuransi rumah tinggal masih disepelekan banyak orang. Padahal, risiko-risiko eksternal seperti bencana alam akibat hujan deras yang kerap disertai banjir bandang, longsor, serta puting beliung belakangan ini tak henti mengancam bangunan rumah kita. 

Persoalan membeli rumah di tengah masyarakat kita sejauh ini masih menjadi pokok permasalahan. Di satu sisi, melihat kondisi krisis ekonomi yang kini menerpa, daya beli rumah semakin menurun, di sisi lain harga rumah pun terus membubung tinggi.

Pengenalan Peralatan dan Teknik Fotografi

Sekilas Tentang Fotografi

Kata photography berasal dari kata photo yang berarti cahaya dan graph yang berarti gambar. Jadi photography bisa diartikan menggambar/melukis dengan cahaya.

Jenis-jenis kamera

Kamera film , sekarang juga disebut dengan kamera analog oleh beberapa orang.

PHOTO WEDDING

Sesi foto pre wedding (atau 'Eksekusi Pengambilan Gambar') adalah cara yang menyenangkan bagi Anda untuk membangun hubungan dengan fotografer pernikahan Anda sebelum hari besar dan untuk membantu Anda merasa lebih nyaman dengan difoto pada hari pernikahan Anda. Melihat hasil dari sesi pre-wedding akan membantu Anda merasa yakin bahwa Anda akan baik terlihat fantastis dalam foto pernikahan.